Begini Cara Mudah Telusuri Silsilah Nenek Moyang, Siap Tahu Kamu Keturunan Raja Atau Bangsawan

Tangguh Yudha/Bramantyo
Cara melacak silsilah keturunan nenek moyang (Foto: iNews.id)

JAKARTA, iNewskaranganyar.id  - Mengecek keturunan secara online di era modern ini bisa saja dilakukan. Apalagi saat ini sudah ada aplikasi yang bisa mengobati rasa "kepo" untuk mengetahui silsilah nenek moyang.

Caranya pun ternyata cukup mudah dan tak perlu susah susah untuk mengetahui siapa nenek moyangmu. Dan apakah kamu termasuk keturunan raja atau keturunan bangsawan dunia.

Sebelumnya, perlu diketahui bahwa ada cukup banyak situs yang menawarkan layanan cek keturunan online.

Seperti dilansir dari SINDONews, aplikasi situs terpopuler, Family Search yang condong lebih dipilih karena memudahkan kamu untuk menelusuri silsilah nenek moyang.

Nah berikut ini adalah cara cek keturunan online, seperti dilansir dari berbagai sumber, Sabtu (10/6/2023):

1. Pertama buka browser di perangkat

Editor : Ditya Arnanta

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network