Apa Itu Khodam? Berikut Penjelasannya Secara Gamblang

Iqbal Widiarko
Apa itu khodam dan bagaimana bentuknya, begini penjelasannya (foto: ilustrasi/Pixebay)

4. Khodam Benda Bertuah

Khodam benda bertuah merupakan jenis khodam yang terdapat pada benda-benda keramat. Seperti jimat, mustika, dan lain sebagainya. Benda-benda tersebut biasanya diisi oleh orang yang memiliki ilmu spiritual tinggi, sehingga bisa mengisi benda-benda tersebut dengan khodam. Di samping itu, ada pula benda-benda yang secara alami memang sudah memiliki khodam.

5. Khodam Keris

Keris merupakan benda yang dikenal keramat. Keris yang memiliki khodam biasanya dibuat oleh orang yang memiliki ilmu spiritual tinggi. Tak sembarang dibuat, keris yang memiliki khodam diketahui dibuat dengan ritual khusus agar keris tersebut memiliki kekuatan. Kekuatan yang disematkan di dalam keris tersebut disesuaikan dengan misi dan fungsinya.***



Editor : Ditya Arnanta

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network