JAKARTA, iNewskaranganyar.id - WhatsApp salah satu aplikasi yang dikelola Meta memilik banyak penggemar.
Penggunaannya yang sangat mudah membuat aplikasi ini banyak disukai. Banyak yang belum mengetahui bila Meta selaku pengembang dari aplikasi ini, terus mengembangkan teknologi WhatsApp.
Salah satunya dimana pengguna WhatsApp bisa mengedit chat yang dikirimkan. Baik chat yang dikirimkan melalui grup maupun chat personal pada pengguna WhatsApp lainnya.
Caranya inipun cukup mudah, semudah kamu mengirimkan chat. Cukup kamu mengirimkan chat apa saja, baik ke grup atau personal, selanjutnya ikuti cara ini.
Seperti dikutip dari WABetaInfo berikut cara mengedit WhatsApp yang sudah dikirim tanpa harus menghapusnya. Tapi perlu diingat, mengedit chat Ini harus cepat. Pasalnya waktu yang disediakan maksimal hanya 15 menit. Lebih dari 15 menit, chat itu sudah tidak bisa di edit lagi.
Editor : Ditya Arnanta