get app
inews
Aa Text
Read Next : Mesin Politik Kembali Dihidupkan, Tani Merdeka Menargetkan Kemenangan Rober-Adhe & Luthfi Taj Yasin

5 Keunikan yang Hanya Ada di Karanganyar, Jarang Disadari Sama Sekali Warganya!

Rabu, 15 Maret 2023 | 12:00 WIB
header img
5 Keunikan yang Hanya Ada di Karanganyar, Jarang Disadari Sama Sekali Warganya (Foto: iNewskaranganyar.id/Bramantyo)

3. Kota Air Terjun dan Telaga Serta 7 Mata Air

Hal unik lainnya yang bisa ditemukan di Kota Karanganyar adalah banyaknya air terjun yakni, Grojogan Sewu, Jumog, Segoro Ijo, Parang Ijo serta terdapat danau di lereng Gunung yaitu Telaga Madirda. Selain itu di Kota Karanganyar terdapat 7 mata air ajaib yang ada di satu lokasi yakni Sapto Tirto Pablengan.

4. Kereta Tebu

Hal unik lainnya yang bisa ditemukan di Kota Karanganyar adalah kereta pengangkut tebu milik PG Tasikmadu.

Meski kereta pengangkut tebu ini hanya rute dekat sekitar pabrik gula, namun rel kereta api tersebut masih aktif digunakan hingga sekarang, khususnya untuk mengangkut tebu di area PG Tasikmadu.

5. Singkong Jalak Towo

Berbeda dengan singkong yang ada, singkong Jalak Towo ini punya khas sendiri dibandingkan singkong jenis lain. Empur, gempi

Singkong Jalak Towo ini hanya ada di dataran tinggi khususnya di Tawangmangu. Singkong Jalak Towo menjadu produk olahan unggulan di KabupatennKaranganyar.

Itulah lima unik yang hanya ada di Karanganyar, jarang disadari Warganya! ***

Editor : Ditya Arnanta

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut