Mengenal Analisa Teknikal bagi Trader Pemula, Agar Paham Melihat Pasar

Didik Kartika
Chart pergerakan pasar tengah dipantau dalam Analisa Teknikal oleh para trader. (Didik Kartika/iNews)

SOLO, iNews.id – Analisa merupakan faktor yang cukup diperhitungkan dalam dunia trading, termasuk trading forex

Para trader seringkali mengalami kebingungan tentang analisa. Hal itu terjadi lantaran minimnya informasi dan pemahaman yang dimiliki oleh para trader pemula. 

Analisa Teknikal merupakan salah satu yang sering digunakan para trader, selain analisa lain seperti Analisa Fundamental, dalam membaca pergerakan pasar

Kali ini akan dibahas secara khusus mengenai Analisa Teknikal. Sebab analisa teknikal merupakan analisa yang paling akrab digunakan oleh para trader dalam memprediksi arah dinamika harga

Founder NS Trade System, Narko Santoso membagikan informasi mengenai Analisa Teknikal ini.

Pemahaman dasar Analisa Teknikal 

Analisa Teknikal adalah analisa yang memakai acuan pergerakan harga sebelumnya untuk menemukan peluang transaksi. 

Analisa Teknikal memiliki 3 prinsip:

Editor : Ditya Arnanta

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network