Logo Network
Network

Begini Cara Gunakan Keris Semar Mesem, Awas Jangan Buat Mainan!

Bramantyo/Net Karanganyar
.
Kamis, 29 September 2022 | 15:36 WIB
Begini Cara Gunakan Keris Semar Mesem, Awas Jangan Buat Mainan!
Cara gunakan keris Semar Mesem (Foto: tangkapan Layar Youtube)

Selain itu, Anda juga dapat melakukan ajian ini saat jam 12 malam ke atas, di mana pada sekitar jam itu biasanya target telah tertidur.

Selanjutnya, baca mantra atau ajian berikut ini sebanyak 3 kali sembari memandangi fotonya dengan sepenuh jiwa.

Pertama, yakinkan diri Anda bahwa target yang menjadi sasaran akan benar-benar Anda ajak untuk serius membangun rumah tangga. Jangan buat main-main karena tentu kasihan jika nantinya target selalu bingung memikirkan Anda, sedang Anda tak peduli lagi dengannya.

Siapkan 1 buah foto target dan nama lengkapnya beserta keris semar mesem yang Anda miliki.

Saat melakukan ajian semar mesem, pastikan si target sedang tertidur pulas. Anda bisa memastikannya dengan cara mengajaknya ber-sms ria di malam hari hingga ia tak lagi membalas sms Anda. Selain itu, Anda juga dapat melakukan ajian ini saat jam 12 malam ke atas, di mana pada sekitar jam itu biasanya target telah tertidur.

Selanjutnya, baca mantra atau ajian berikut ini sebanyak 3 kali sembari memandangi fotonya dengan sepenuh jiwa.

Usai melakukan ritual tersebut, usahakan keris semar mesem yang Anda miliki selalu Anda bawa dalam dompet dan saat tidur Anda selalu meletakannya di bawah bantal. Lakukan hal ini selama 3 hari berturut-terut hingga Anda mulai merasa si target mulai menunjukan perasaan yang berbeda terhadap Anda.

3. Cara Menggunakan Keris Semar Mesem untuk Pengobatan

Keris semar mesem juga dianggap memiliki karomah untuk mengobati penyakit-penyakit tertentu.

Jika ada bayi atau orang yang sakit demam misalnya, gunakan keris ini sebagai salah satu media penyembuhan. Caranya yaitu sediakan 1 gelas air putih, kemudian bacakan mantra berikut sembari menahan nafas : "Duh Gusti nedi pasembuhan damel jabang bayine si (sebut orang yang sakit)." Setelah itu, tiupkan nafas Anda ke dalam gelas dengan mengucapkan kata "Ya". Celupkan ujung keris ke dalam air dan minumkan kepada orang yang sakit.

Nah, itulah beberapa cara menggunakan keris semar mesem seperti yang dituturkan oleh beberapa narasumber yang saya miliki.

Semoga artikel ini dapat bermanfaat dan membantu mempercepat terwujudnya keinginan Anda. Terima kasih.

Editor : Ditya Arnanta

Follow Berita iNews Karanganyar di Google News

Halaman : 1 2
Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.