Logo Network
Network

5 Weton Pewaris Khodam dan Pusaka Keris Nogo Sosro, Salah Satunya Presiden Jokowi?

Ditya Arnanta/Net Karanganyar
.
Rabu, 28 September 2022 | 20:34 WIB
5 Weton Pewaris Khodam dan Pusaka Keris Nogo Sosro, Salah Satunya Presiden Jokowi?
Keris Pusaka Nogo Sosro keris peninggalan jaman Majapahit diyakini saat ini tengah dipegang oleh Presiden Joko Widodo (Foto:iLustrasi/Okezone)

Pada zaman dahulu kala mereka mempercayai keris nogososro bukan merupakan ageman untuk seseorang namun pusaka untuk memangku sebuah negara, jadi hanya seorang pemimpin negara atau calon pemimpin negara yang dapat memilikinya.

Karena kehebatannya tersebut maka keris nogososro banyak diburu oleh orang yang harus kekuasaan. Dan mereka pun kadangkala juga lupa bahwa wahyu atau pulung tidak bisa dicari.Karena wahyu atau pulung hanya akan datang pada orang terpilih saja.

Dari pada penasaran, berikut Weton menurut Primbon Jawa yang diyakini bisa menguasai Keris Nogososro, seperti di kutip iNewskaranganyar.id dari kanal Youtube Nusantarago, Rabu (28/7/2022).

1. Rabu Legi

Weton Rabu Legi dalam hitungan jawa memiliki hitungan Rabu 7 dan Legi 5. Weton ini memiliki watak seperti padangon jagur yang bermakna kuat galak dan waspada. Weton Rabu Legi juga dikenal memiliki watak yang melindungi falsafah hidup dari watak tersebut weton rabu legi berpegangan kuat pada prinsipnya dan sangat menghormati tata krama menghormati orang lain.

2. Weton Rabu Wage

Weton Rabu Wage memiliki neptu yang cukup besar yaitu Rabu 7 wage 4. Jadi Totalnya berjumlah 11. Weton ini baik hati ramah jujur mudah beragaul dengan orang lain tidak ceroboh dan bijaksana merupakan sifat dasar yang dimiliki oleh wetin kelahiran ini.

Follow Berita iNews Karanganyar di Google News

Halaman : 1 2 3
Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.