Deretan Negara Pemasok Alutsaiata Terbesar di Dunia, Mana Saja?
Selasa, 12 Juli 2022 | 22:21 WIB
10. India
India telah menunjukkan kemajuan yang signifikan di bidang militer dengan menduduki peringkat keempat dalam kategori kekuatan militer pada 2021.
Melansir Defense News, omzet produksi senjata dan sistem pertahanan di India pada 2020 mencapai 11,42 miliar dolar AS atau sekitar Rp165 triliun.
Melansir Hindustan Times, beberapa negara yang menjadi target utama pemasaran senjata militer India adalah Myanmar, Sri Lanka dan Mauritius.
Editor : Ditya Arnanta