Garuda Indonesia Batalkan Tiket Terbang Disabilitas Gegara Kursi 'Diambil' Pejabat, Dirut Minta Maaf

Suparjo Ramalan
Garuda Indonesia meminta maaf menyusul jatah kursi penumpang penyandang disabilitas diserahkan pada pejabat (Foto: Pixebay)

Garuda Indonesia, lanjut Irfan, memahami kebutuhan atas layanan penerbangan yang aman dan nyaman bagi seluruh masyarakat, tidak terkecuali bagi para penumpang penyandang disabilitas.

Komitmen ini senantiasa dikedepankan dalam layanan penerbangan Garuda Indonesia, khususnya melalui berbagai upaya untuk memberikan kemudahan aksesibilitas layanan penerbangan.


Berita ini sebelumnya telah tayang di okezone dengan judul "Viral! Disabilitas Gagal Terbang Gegara Kursi 'Direbut' Pejabat, Garuda Minta Maaf"



Editor : Ditya Arnanta

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network