BP Batam Intip Potensi Ekspor Produk UMKM Solo 

Danang Prabowo
Pelaku usaha kecil menengah (UKM) Indonesia memiliki peluang besar untuk memperluas pasar ekspor. Kota Solo menjadi salah satu yang memiliki potensi tersebut (Foto: Ist)

Kegiatan seminar diinisiasi Balai Rakyat Aria Bima dan Badan Pengusahaan Pelabuhan Bebas (BP) Batam. Forum group discussion diikuti oleh para pelaku usaha di Kota Solo. 

Selain Ahmad Nurfadli hadir sebagai narasumber secara daring Wakil Ketua Komisi VI DPR RI Aria Bima. Diskusi dipimpin oleh Staf Bale Rakyat Aria Bima Heni Prihartoyo. 

Wakil Ketua Komisi VI DPR RI Aria Bima menambahkan pemerintah harus memberikan kemudahan kepada para pelaku usaha yang akan melakukan ekspor.  Selain infrastruktur juga adanya insentif kepada para pelaku UMKM yang mampu menembus pasar global.

"Kita akan memberikan bantuan untuk para pelaku UMKM yang ingin naik kelas, go international. Selain pengemasan dan penggunaan media sosial, juga dibutuhkan kemudahan kemudahan yang harus diberikan pemerintah," pungkasnya.***

Editor : Ditya Arnanta

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network