Oknum Perwira di Polres Bolaang Dilaporkan Atas Dugaan Pelecehan, Pelapor Polwan Berpangkat Bripda

Bramantyo
Oknum Perwira Polisi di Polres Bolaang Dilaporkan Atas Dugaan Pelecehan, Pelapor Polwan Berpangkat Bripda Foto: Ilustrasi.

Korban mengakui bahwa aksi pelecehan ini tidak hanya terjadi sekali, melainkan semakin sering terulang.

"Sering, tapi kadang-kadang saya mencoba untuk menghindar dan tidak mau menghadapinya jika dipanggil. Saya merasa takut akan pengulangan kejadian seperti itu,"jelasnya.

Bripda DS akhirnya memutuskan untuk memberanikan diri dan menulis surat kepada Kapolda Sulut. Dirinya nekat mengungkapkan kejadian itu pada bulan September ini dikarenakan dirinya sudah tak nyaman dan merasa terancam.

"Sering, tapi kadang-kadang saya mencoba untuk menghindar dan tidak mau menghadapinya jika dipanggil. Saya merasa takut akan pengulangan kejadian seperti itu," ungkapnya.

Hingga saat ini, belum ada keterangan resmi dari Polda Sulut terkait surat yang ditulis oleh Polwan tersebut. Sementara itu, oknum Kapolres yang dimintai konfirmasi belum memberikan tanggapan. ***

Editor : Ditya Arnanta

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network