Tegas,Panglima TNI Pastikan Tak Ada Kompromi Pada Perwira Paspampres Diduga Perkosa Prajurit Kostrad

Bramantyo
Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa tak akan kompromi terhadap pelaku pemerkosaan yang diduga dilakukan Mayor Inf BF terhadap perwira TNI Letda Caj GE (Foto: iNews.id)

Kasus dugaan pemerkosaan yang dilakukan wakil komandan di salah satu detasemen di Pasukan Pengamanan Presiden (Paspampres) ini membuat gempar.

Pasalnya, peristiwa itu terjadi saat pelaku bertugas melakukan pengamanan KTT G20 di Bali, beberapa waktu lalu.

Korban merupakan prajurit elite yang bertugas di Divisi Infanteri 3/Kostrad. 

 

Berita ini sebelumnya telah tayang di Okezone dengan judul "Perwira Paspampres Perkosa Junior saat Bertugas, Panglima TNI : Pecat, Itu Harus!"

***

 

Editor : Ditya Arnanta

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network