get app
inews
Aa Text
Read Next : Kisah Mistik Dibalik Keindahaan Gunung Tilu, Benarkah Kerap Jadi Lokasi Pesugihan? 

Ritual Pohon Beringin Berusia 450 Tahun di Tanah Toraja

Jum'at, 01 April 2022 | 20:23 WIB
header img
Pohon beringin tua yang ambruk menutupi ruas jalan Tarongko, Makale, Tanah Toraja berhasil di evakuasi (Jefri Tonapa)

Proses ritual adat dipimpin langsung oleh Tokoh adat Aluk Todolo, Tomina Nek Sando Tato Deda, dimana dalam proses ritual dikorbankan kurang lebih 10 ekor ayam serta beras ketan yang dimasak menggunakan bambu dilokasi pohon yang tumbang.

"Ayam yang dikorbankan tadi itu jenis ayam rame, yang berkaki putih dan hitam. Dimana ayam yang berwarna kaki putih dipersembahkan untuk yang mahakuasa, sementara yang berkaki hitam untuk pata leluhur toraja," Ungkap, Daniel Linggi' Allo.

Setelah lima hari tertutup pohon tumbang, akhirnya poros Kelurahan Tarongko yang menghubungkan dengan Kelurahan Batupapan akhirnya terbuka dan dapat dilewati oleh warga.

Editor : Bramantyo

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut