Amankan Piala Dunia di Kota Solo, 3.616 Personel Gabungan TNI Polri Diterjunkan 

Bramantyo
Amankan Piala Dunia di Kota Solo, 3.616 Personel Gabungan TNI Polri Diterjunkan (Foto:Ist)

Selain Ops Aman Bacuya, Irjen Ahmad Luthfi menyebut bahwa Polri khususnya Polda Jateng saat ini juga gelar Ops Mantap Brata dalam rangka pemilu. 

"Semua ini kita lakukan untuk menjamin keamanan masyarakat terkait proses demokrasi dan even internasional di wilayah Jateng," ungkapnya.

Dirinya turut menghimbau kepada masyarakat untuk menjaga sitkamtibmas dengan menjadi tuan rumah yang baik dalam gelaran even tingkat dunia tersebut. Dengan demikian akan menunjukkan pada dunia bahwa Indonesia mampu menjadi tuan rumah yang baik selama Piala Dunia U-17.

"Mari kita jadi tuan rumah yang baik. Kita tonton gelaran internasional ini. Kita dukung secara sportif. Sehingga menjadi spirit bagi dunia sepak bola di kancah internasional maupun di Indonesia," tandasnya. ***

Editor : Ditya Arnanta

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network