4. Jenderal Ahmad Yani
Jenderal Ahmad Yani yang kala itu menjabat sebagai Panglima TNI AD atau yang sekarang dikenal dengan KSAD, dikenal sangat anti-komunis. Hingga pada dini hari 1 Oktober 1965, dia dikepung oleh sekitar 200 orang di kediamannya.
Ahmad Yani kala itu yang dijemput oleh para penculik sempat emosi dan menampar salah satu penculik. Dari situlah dia langsung dibunuh di tempat dan tubuhnya dibawa ke Lubang Buaya.
Editor : Ditya Arnanta
Artikel Terkait