Misteri Dibalik Keindahan Telaga Madirda Tempat Bertapa Dewi Anjani

Ditya Arnanta/Net Karanganyar
Mitos cerita dibalik keindahan Telaga Madirda (Foto: tangkapan Layar)

Dalam dunia pewayangan, tokoh Anjani dalam Ramayana juga diadaptasi ke dalam lakon pewayangan, dan diberi gelar "Dewi". Menurut pewayangan, Dewi Anjani adalah anak sulung dari Resi Gotama di Grastina dengan bidadari Dewi Indradi, bidadari keturunan dari Bahara Asmara.

Seperti dikutip iNewskaranganyar.id dari Wikipedia, ia mempunyai Cupu Manik Astagina, bila dibuka didalamnya dapat dilihat segala peristiwa yang terjadi di
angkasa dan di bumi sampai tingkah ketujuh. 

Cupu tersebut adalah pemberian ibunya dan merupakan asalah pemberian dari Batara Surya pada waktu perkawinan Dewi Indradi dengan Resi Gotama.



Editor : Ditya Arnanta

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network