get app
inews
Aa Text
Read Next : Deretan PO Bus Miliki Penggemar Banyak Di Medsos

Tajir, 8 Pemilik PO Bus Terkaya di Indonesia, Nomer 4 Miliki Kekayaan Hingga Rp600 Miliar

Kamis, 14 Juli 2022 | 10:55 WIB
header img
Saleh Budiman Pedagang kecil keliling sukses mendirikan PO Budiman hingga akhirnya mendapatkan julukan penguasa Jalur Selatan (Foto: tangkapan Layar Youtube)

7. Amir Mahpud: Mayasari Group

Perusahaan utama dari usaha yang dirintis oleh Alm. H. Engkud Mahpud. Mayasari Bakti beroperasi di wilayah Jabodetabek. PO bus ini diklaim sebagai perusahaan dengan trayek terbanyak dan masuk dalam kategori bus kota.

Saat ini, Mayasari Bakti aktif mengoperasikan layanan transportasi  Trans Jabodetabek, Patas, Reguler dan Transjakarta. 

Hingga kini jumlah armada yang dimiliki Mayasari Bakti sebanyak 2.500 unit. Dengan sejumlah unit tersebut , tentu saja kini pemilik PO bus Mayasari dapat disebut sebagai pemilik PO bus terkaya.

8. Soediro Atmo Prawiro: PO bus Sindoro Satriamas

Yang terakhir ada pemilik dari PO bus Sindoro Satriamas, terlebih ia adalah salah satu pengusaha sukses di tanah jawa dengan total kekayaan sekitar Rp49 miliar tahun 2005. Saat ini owner dari PO Bus Sindoro Satriamas dipegang oleh Dede Indra Permana sebagai penerus.

Dede Indra Permana selain menjadi pengusaha ia juga merupakan seorang politikus, awal memasuki dunia politik ia partai PDI Perjuangan dan menjadi anggota dari DPR RI serta pernah menjadi BPD Hipmi Jateng.

Editor : Ditya Arnanta

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut