Senyum Gembira Petani Karanganyar, Tanpa Kartu Tani Bisa Beli Pupuk Seharga Rp270 ribu

Bramantyo
Senyum Gembira Petani Karanganyar, Tanpa Kartu Tani Bisa Beli Pupuk Seharga Rp270 ribu (Foto: iNewskaranganyar.id/Bramantyo)

Penjabat Sekda Karanganyar Zulfikar Hadid menindaklanjuti keluhan masyarakat terkait pupuk sulitnya  bersubsidi, nantinya akan dilakukan  evaluasi tata kelola terkait dengan distribusi ketersediaan pupuk. 

"Ini ketemu dengan Pusri, kita akan cari solusi kenapa bisa terjadi seperti itu. Agar kedepannya tata niaga dan distribusinya bisa lebih merata ke masyarakat. Termasuk harganya. 

"Supaya masa tanam ini setelah terkena efek elnino bisa mengoptimalkan hasil panen. Sehingga surplus pangan di Jawa Tengah bisa kita penuhi," pungkasnya.***



Editor : Ditya Arnanta

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network