Jalan Rusak Makan Korban, Bupati Karanganyar Juliyatmono Masukan Perbaikan Jalan Saat Musrenbang

Bramantyo
Jalan rusak makan korban dimasukan kedalam Musrenbang Karanganyar (Foto: inewskaranganyar.id/Bramantyo)

Ia mengatakan selain perbaikan infrastruktur terutama jalan, dalam hasil rapat RKPD Kabupaten Karanganyar 2024 nanti, juga akan memperhatikan kasus bullying pada anak juga masuk dalam prioritas.

Sebagai bentuk keseriusan, akan dibentuk tim pendamping untuk mencegah kasus bullying pada anak di sekolah.

"Tim pendampingan ini dibentuk untuk menjadi agen anti bullying, selain itu, program strategis nasional lainnya sepertinya pencegahan stunting di Karanganyar akan terus dijalankan pada tahun 2024,"terangnya. ***



Editor : Ditya Arnanta

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network