Tampang Bripda Tito dan 7 Polisi Baru Lulus yang Diduga Penyerang Rumah Sakit Bandung

Tim Okezone
Aksi penganiayaan oknum polisi ke nakes di RS Bandung Kota Medan (Foto: Tangkapan Layar)

Akibat penyerangan yang terjadi di halaman rumah sakit milik seorang anggota DPRD Sumut itu, seorang perawat mengalami luka parah dan kini dirawat instensif di rumah sakit tersebut.


Delapan oknum polisi diduga melakukan penyerangan ke RS bandung di Medan (Foto:Tangkapan layar media sosial)

Kondisi terparah dialami seorang perawat bernama Wanda. Perawat ini harus mendapat perawatan secara intensif di rumah sakit milik Bendahara DPD PDI Perjuangan Sumut dan juga anggota DPRD Sumut itu.

Wanda mengalami pengeroyokan oknum polisi berjumlah 8 orang itu. Sekujur tubuh Wanda diinjak-injak dan kepala dipukul hingga membuat dirinya sempat pingsan.

Kejadian ini bermula saat Wanda menerima telepon dari rekannya seorang perawat wanita Rumah Sakit Bandung pada pukul 04.00 WIB yang menyampaikan dirinya sedang disekap dan dikunci dari luar kamar di hotel Jalan Gajah Mada Medan. Kuncinya dipegang oleh sepupunya yang juga sedang menginap bersebelahan kamar dengannya.

 

Berita ini sebelumnya telah tayang di Okezone dengan judul "Ini Tampang Bripda Tito dan 7 Polisi Baru Lulus yang Diduga Penyerang Rumah Sakit Bandung"

***

Editor : Ditya Arnanta

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network