get app
inews
Aa Text
Read Next : H-3 Lebaran, Jalur Pantura Indramayu Terpantau Ramai

Pemudik Padati Stasiun Malang, Sebanyak 8.952 Penumpang Diberangkatkan di H-6 Lebaran 

Rabu, 03 April 2024 | 15:43 WIB
header img
Pemudik Padati Stasiun Malang, Sebanyak 8.952 Penumpang Diberangkatkan di H-6 Lebaran 

Pihaknya mengimbau, kepada calon pelanggan KA untuk menyediakan waktu lebih saat menuju stasiun, agar tidak tertinggal jadwal keberangkatan KA. Begitu juga dengan aturan barang bawaan pelanggan agar tidak melebihi aturan bagasi, maupun barang yang tidak diperbolehkan dibawa di kereta penumpang.

"KAI Daop 8 Surabaya akan semaksimal mungkin memberikan pelayanan kepada pelanggan, terutama pada momen angkutan lebaran 2024," pungkas Luqman Arif.***

Editor : Ditya Arnanta

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut