Dua Kereta Pengangkut Batu bara Adu Banteng di Stasiun Rengas Lampung, Begini Kronologinya
Senin, 07 November 2022 | 23:43 WIB
Korbannya antara lain masinis Ardiansyah dan Firman, kemudian ada 2 orang asisten masinis turut menjadi korban yaitu, an. Wahono dan Roy, ungkap Pandra.
Dampak dari kecelakaan dua KA babaranjang itu yaitu terjadinya ketergangguan perjalanan kereta api lintas Tanjungkarang - Baturaja- Kertapati yakni KA Rajabasa Ekspres relasi Tanjungkarang - Kertapati ( PP) dan KA Kualastabas relasi Tanjungkarang - Baturaja (PP).
Pandra menambahkan, Saat ini Kedua lokomotif dan gerbong akan dilakukan evakuasi menggunakan Dua Alat Eksavator dan mendapatkan pengawalan ketat dari aparat kepolisian Polres Lampung Tengah.***
Editor : Ditya Arnanta