get app
inews
Aa Read Next : Mitos Potong Kuku Malam hari, Benarkah Bisa Memperpendek Usia?

Ini Jenis Tanaman Menurut Feng Shui, bisa Pembawa Keberuntungan Pemiliknya

Jum'at, 15 Juli 2022 | 07:37 WIB
header img
Jenis tanaman yang diyakini membawa Feng Shui bagi pemiliknya (Foto: Pixebay)

KARANGANYAR,iNews.id - Ada beberapa tanaman jika ditamam di depan rumah dipercaya memberikan keberuntungan kepada pemiliknya jika diletakkan di teras rumah. Bahkan, sejumlah tanaman ini juga dianggap menjadi tanaman pembawa rejeki menurut feng shui

Berikut 10 tanaman depan rumah menurut Islam yang dikutip dari berbagai sumber, tentunya salah satu pembawa keberuntungan di rumah.

Ada beberapa jenis tanaman dianggap membawa keberuntungan bagi pemilik rumah dilansir dari rumah123.com. 

1. Tanaman Sri Rejeki

Daun atau bunga sri rejeki ada yang berwarna hijau, kuning, dan merah.  Selain membuat halaman lebih menawan, tanaman ini dipercayai memberi keberuntungan bagi pemiliknya.

2. Lidah Mertua
 
Berbeda dengan tanaman kaktus di dalam rumah menurut islam yang dianggap pembawa sial. Tanaman ini justru dianggap bisa menjadi penangkal energi negatif dari luar rumah.

3. Tanaman Buah Jeruk Emas 

Tanaman buah jeruk emas atau yang dikenal dengan Jinju dipercaya membawa keberuntungan rezeki.

Buahnya yang berwarna emas diibaratkan sebagai lambang kesuksesan hidup.

4. Bunga Kertas atau Bougenville 

Konon, tanaman bunga kertas akan membuat keluarga lebih harmonis dan penuh kasih sayang. Apalagi, jika kamu meletakkan tanaman yang bisa tumbuh hingga 10 meter ini di depan rumah dan menjadi pemanis teras.

5. Bambu Hoki
 
Seperti namanya, tanaman bambu hoki ini dipercaya memberikan keberuntungan soal percintaan, kesehatan, dan kehidupan lainnya.

Bahkan, menurut feng shui jika diletakkan menghadap tenggara, tanaman ini akan memberikan pemiliknya kekayaan.

Editor : Ditya Arnanta

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut