get app
inews
Aa Text
Read Next : ICC Buru Vladimir Putin, Berlin Bakal Tangkap Presiden Rusia jika Masuk Rusia

Jerman Pasok 58 Tank Tua Peninggalan Uni Soviet ke Ukraina, Mampukah Hadapi Rusia?

Sabtu, 02 April 2022 | 11:46 WIB
header img
Kendaraan ringan infanteri BMP-1 buatan tahun 1960-an segera dikirim ke Ukraina (Foto: Yury Rymko/Pixabay )

Kendaraan lapis baja itu dijual ke perusahaan Republik Ceko yang kemudian sempat berusaha mengirimnya ke Ukraina pada 2019. Namun, saat itu perusahaan tak mendapat izin dari pemerintah Jerman untuk mengirimnya terkait perang di Donbass.

Rencana pengiriman BMP-1 ke Ukraina ini tampaknya tidak bisa terealisasi dalam waktu dekat. Penyebabnya kendaraan tersebut membutuhkan perawatan dan perbaikan lebih lanjut. Prosesnya kemungkinan akan memakan waktu beberapa pekan.

Sejauh ini, Jerman telah mengirim beberapa peralatan militer ke Ukraina seperti rompi, helm, serta rudal sistem pertahanan anti-pesawat dan anti-tank portabel.

Editor : Bramantyo

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut