6. Peringatan dari ujian emosional
Sebagian besar mimpi kita pasti membawa pesan dan peringatan tersembunyi dari pikiran bawah sadar kita. Memimpikan tentang tenggalam juga berarti sebuah peringatan bahwa Anda akan segera menghadapi ujian emosional.
7. Emosi yang membebani
Ternyata mimpi tenggelam berkaitan dengan emosi yang membebani Anda, sebagian besar terkait dengan rasa sakit, perjuangan, kesedihan, dan perasaan negatif lainnya. Perasaan negatif ini lah yang membuat Anda merasa emosi ini terlalu membebani pikiran.
8. Berjuan untuk bertahan hidup
Arti ini berkaitan perjuangan untuk bertahan hidup saat tenggelam. Mimpi itu berarti bahwa Anda merasakan emosi dan kesulitan yang sama dalam kehidupan nyata tetapi karena komplikasi yang berbeda.
Hidup bahagia butuh perjuangan dan tidak semua orang diberkati dengan cara mudah untuk mencapai tujuan mereka dan mendapatkan hasil yang mereka inginkan ***
Editor : Ditya Arnanta