Berita Foto: Ribuan Pasukan TNI dan Polri Disebar Amankan Pernikahan Kaesang Pangarep dan Erina
Rabu, 07 Desember 2022 | 23:49 WIB
SOLO, iNewskaranganyar.id - Ribuan tentara lengkap dengan kendaraan rantis mulai diterjunkan untuk mengamankan pernikahan putra bungsu Presiden Joko Widodo.
Para personil ini akan disebar keberbagai titik untuk mengamankan pernikahan Kaesang dan Erina Gudono.
Jumlah personil yang disiagakan sebanyak 10.800 persenil.
Editor : Ditya Arnanta