get app
inews
Aa Text
Read Next : Aksi Perampokan di Karanganyar Terekam Kamera CCTV, Pelaku Sempat Lukai Salah Satu Korban

Video Viral Oknum Polisi Pukul dan Cekik Emak-Emak di Pinrang

Minggu, 18 September 2022 | 12:28 WIB
header img
Video viral oknum polisi diduga melakukan penganiyayaan pada emak-emak di Pinrang (foto:ilustrasi/iNews.id)

KARANGANYAR, iNews.id - Sebuah video memperlihatkan seorang oknum Polisi diduga melakukan penganiyayaan terhadap seorang emak-emak viral di Media Sosial. 

Diduga kejadian dalam video yang beredar itu terjadi Desa Waetuoe, Kecamatan Lanrisang, Kabupaten Pinrang, Sulawesi Selatan, Sabtu (17/9/2022). Diketahui oknum polisi itu berinisial Aipda S, anggota Polsek Mattiro Bulu.  

Dalam video itu tampak terlihat oknum polisi mengenakan celana dan sepatu dinas serta kaos hitam mencekik leher emak-emak yang bersandar di dinding seng di sebuah kolong rumah. Kemudian, Aipda S memarahi wanita itu. Setelah beberapa saat, dorongan disertai pukulan melayang dari tangan oknum polisi tersebut.

Editor : Ditya Arnanta

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut